Korosi adalah penurunan mutu logam akibat reaksi elektrokimia dengan lingkungan.
Laju korosi atau perusakan lapisan pelindung yang diberikan kepada logam akan dipengaruhi oleh beberapa faktor sebagi beikut:
- Kelembababn relatif.
- temperatur.
- pH.
- Konsentrasi oksigen.
- Bahan pengotor pada atau terlarut.
- Konsentrasi
- Kecepatan elektrolit.
Metode pelapisan logam agar memperpanjang life time logam:
- Pencelupan panas (hot dipping). Struktur dicelupkan ke dalam bak berisi lelehan logam pelapis.
- Pelapisan dengan Penyemprotan. Logam pelapis berbentuk kawat yag diumpa pada bagian depan penyembur api, dan begitu meleleh segera dihembus dengan tekanan tinggi menjadi butir-butir yang halus
- Pelapisan dengan Penempelan (Clad Coating). Kulit dari logam yang tahan korosi dapat dilapiskan ke logam lain yang sifat-sifat rekayasanya dibutuhkan untuk struktur tetapi tidak mempunyai ketahanan terhadap korosi di lingkungan kerjanya.
0 komentar:
Post a Comment